Home >  Term: sitokrom P-448
sitokrom P-448

Istilah usang untuk sitokrom P-450 I, A1, dan A2, salah satu famili utama dari hemoprotein sitokrom P-450. Catatan: Selama mono-oksigenasi dari zat-zat tertentu, yang seringnya merupakan proses detoksifikasi, iso-enzim ini dapat menghasilkan perantara yang dapat mengawali terjadinya mutasi, kanker, reaksi imunotoksik, dan efek samping.

0 0

Kūrėjas

  • phiety
  • (Bandung, Indonesia)

  •  (Gold) 1286 points
  • 100% positive feedback
© 2025 CSOFT International, Ltd.